putrinidya
jika banyak orang bertanya padaku.
tidakkah kau iri dengan teman-temanmu?
tidakkah kau iri melihat teman-temanmu?
mereka sudah bekerja,
mereka lanjut s2,
mereka sudah menikah,
bahkan mereka sudah memiliki anak yang lucu-lucu
bukankah kau suka anak-anak?
kenapa juga sampai saat ini kau belum memiliki pasangan
kau pun belum bekerja
tidakkah kau ingin memiliki pekerjaan dan keluarga?
aku, wanita, yang juga memiliki keinginan,
pekerjaan yang baik,
karir yang bagus,
suami idaman,
keluarga bahagia,
serta anak-anak yang lucu.
aku juga memiliki keinginan tersebut
tapi aku tak iri dengan teman-temanku
tak iri bukan berarti aku tak ingin seperti mereka
bekerja, menikah, dan memiliki anak
aku tak iri,
tak ada sedikitpun rasa iri
ini hidupku,
aku menikmatinya,
aku pun berusaha mencapai cita-citaku
memohon pekerjaan yang terbaik,
mengharap pasangan yang terbaik,
dan mengharap rasa syukur ini tak hilang sedikitpun
aku bahagia dengan hidupku
aku menikmatinya
karena Tuhan senantiasa bersamaku memberi nikmat
jika banyak orang bertanya padaku.
tidakkah kau iri dengan teman-temanmu?
tidakkah kau iri melihat teman-temanmu?
mereka sudah bekerja,
mereka lanjut s2,
mereka sudah menikah,
bahkan mereka sudah memiliki anak yang lucu-lucu
bukankah kau suka anak-anak?
kenapa juga sampai saat ini kau belum memiliki pasangan
kau pun belum bekerja
tidakkah kau ingin memiliki pekerjaan dan keluarga?
aku, wanita, yang juga memiliki keinginan,
pekerjaan yang baik,
karir yang bagus,
suami idaman,
keluarga bahagia,
serta anak-anak yang lucu.
aku juga memiliki keinginan tersebut
tapi aku tak iri dengan teman-temanku
tak iri bukan berarti aku tak ingin seperti mereka
bekerja, menikah, dan memiliki anak
aku tak iri,
tak ada sedikitpun rasa iri
ini hidupku,
aku menikmatinya,
aku pun berusaha mencapai cita-citaku
memohon pekerjaan yang terbaik,
mengharap pasangan yang terbaik,
dan mengharap rasa syukur ini tak hilang sedikitpun
aku bahagia dengan hidupku
aku menikmatinya
karena Tuhan senantiasa bersamaku memberi nikmat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar